Views: 878
0 0

Layanan Paspor Simpatik Dalam Rangka Hari Bhakti Imigrasi Ke-72

Andi Andi
Views: 879
0 0
Read Time:1 Minute, 19 Second

Jakarta, otoritas.co.id – Dalam Rangka menyambut Hari Bhakti Ke-72, Kantor Imigrasi Kelas I Non TPI Tangerang berpatisipasi dalam mengikuti kegiatan ” Layanan Paspor Simpatik ” yang diselenggarakan di Kantor Wilayah Kemenkumham Banten pada dini hari Sabtu, ( 22/1/21).

Kepala Kantor Imigrasi Kelas I Non TPI Tangerang Felucia Sengky menyampaikan, bahwa Kegiatan Layanan Paspor Simpatik ini merupakan salah satu rangkaian kegiatan Hari Bhakti Imigrasi Ke-72.

Adapun Kegiatan Hari Bhakti Imigrasi Ke-72 dilakukan serentak dan berkolaborasi dengan Kantor Imigrasi Serang dan Kantor Imigrasi Cilegon dengan Kuota 50 pemohon ” Walk on ” . Ungkap Felucia

Lanjut Felucia, bahwa ” Layanan Paspor Simpatik ” ini sengaja dibuka dengan mengunakan sistem Antrian Manual atau ” Walk on “. Sehingga dapat memudahkan Masyarakat dalam proses pembuatan Paspor dengan baik. Mengingat antusiasme Masyarakat dalam proses pembuatan Paspor semakin tinggi saat ini. Ungkapnya.

” Dalam kegiatan tersebut, turut dihadiri oleh Plt. Kepala Divisi Keimigrasian Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Banten Novita Ilmaris.” Kata Felucia

” Novita mengatakan, bahwa Layanan Paspor Simpatik ini merupakan Wujud Komitmen untuk memberikan Pelayanan terbaik bagi Masyarakat khususnya bagi yang tidak memiliki waktu untuk mengurus Paspor dihari kerja.” Ujarnya

Felucia menambahkan, selain melaksanakan Pelayanan Paspor, kegiatan penyebaran informasi juga disampaikan melalui Podcast Jawara Prestasi dengan Narasumber dengan Tema ” Mudahnya Buat Paspor Jaman Now” serta pembagian Brosur Keimigrasian terkait M-Paspor yang merupakan Inovasi terbaru dari Direktorat Jenderal Imigrasi. Tuturnya

Felucia merasa bangga, Kantor Imigrasi Kelas I Non TPI Tangerang dapat ikut serta dalam acara tersebut. Dengan adanya kegiatan yang diselenggarakan ” Layanan Paspor Simpatik ” ini, agar Masyarakat mendapatkan kemudahan dan manfaat dalam pengurusan Pembuatan Paspor khususnya. Tutupnya
(Red- Bobby / Sun Li. ist)

Happy
Happy
0 %
Sad
Sad
0 %
Excited
Excited
0 %
Sleepy
Sleepy
0 %
Angry
Angry
0 %
Surprise
Surprise
0 %

Average Rating

5 Star
0%
4 Star
0%
3 Star
0%
2 Star
0%
1 Star
0%

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Next Post

DBOKC Gelar Jampenas dan Deklarasi Harpenas

JAKARTA, (otoritas.co.id) – DBOKC (Driver Bike Ojek Kamtibnas Comunity) turut mendorong dan mendukung upaya Pemerintah dalam pembangunan yang berkelanjutan, kondusif dan aman untuk Indonesia Maju. Hal demikian disampaikan oleh Ketua Umum DBOKC (Driver Bike Ojek Kamtibnas Comunity) Ika Restianti Spd, Mpd di sela kegiatan acara Jambore Pengemudi Nasional (Jampenas) dan […]

Subscribe US Now